Kali ini saya akan membahas tentang Desain Pemodelan Grafis, mulai dari pengertian, prinsipnya, dan unsur yang ada di dalamnya.
Pengertian Desain Pemodelan Grafis
Menurut beberapa sumber, Desain Pemodelan Grafis merupakan merencanakan suatu objek baru dengan menggunakan software, lalu mempunyai beberapa tahap agar suatu objek dapat dikatakan sebagai Desain Pemodelan Grafis, yaitu membuat, menyimpan, dan memanipulasi model dan/atau citra. Lalu Desain Pemodelan Grafis mempunyai beberapa arti jika dipisahkan menjadi beberapa kata. Yang pertama yaitu Desain, dalam bahasa inggris yang diambil dari bahasa latin (designare) mempunyai arti merancang. Pemodelan yang artinya yaitu membuat atau mendesain suatu objek agar terlihat semirip mingkin dengan model yang dicontohnya. Sedangkan Grafis mempunyai arti memanipulasi.
Prinsip Desain Pemodelan Grafis
- Kesederhanaan (Simplicity)
- Keseimbangan (Balance)
- Kesatuan (Unity)
- Penekanan (Aksentuasi)
- Irama (Rhytm)
Unsur Desain Pemodelan Grafis
- Garis (Line)
- Bentuk (Shape)
- Tekstur (Texture)
- Ruang (Space)
- Ukuran (Size)
- Warna (Colour)
Sumber:
- tantanoxavia.wordpress.com/2014/10/21/desain-pemodelan-grafik-prinsip-dan-unsur-desain
- eveevania.blogspot.co.id/2014/11/pengertian-desain-dan-pemodelan-grafik.html
Komentar
Posting Komentar